“Hai sekalian manusia, bertakwalah kepada Tuhan-mu yang telah menciptakan kamu dari seorang diri, dan dari padanya Allah menciptakan isterinya; dan dari pada keduanya Allah memperkembang biakkan laki-laki dan perempuan yang banyak. Dan bertakwalah kepada Allah yang dengan (mempergunakan) nama-Nya kamu saling meminta satu sama lain, dan (peliharalah) hubungan silaturrahim. Sesungguhnya Allah selalu menjaga dan mengawasi kamu”.
(QS. An Nisa : 1)
Assalamualaikum Warahmatullahi Wabarakatuh
Dengan segala kerendahan hati dan dengan mengucap syukur atas karunia Allah SWT, kami bermaksud untuk membagikan kabar bahagia serta memohon do’a restu Bapak/Ibu/Saudara/i pada acara Resepsi Pernikahan Putra dan Putri kami
Putra Bapak Zulkarnain Neno dan Ibu Ruliaty Marsidi
Putri Bapak Darwin Lubis dan Ibu Dayani Intan Lembah
Manhattan Hotel
Jl. Prof. DR. Satrio Kav.19-24, Kuningan, Jakarta Selatan
Ballroom Manhattan Hotel
Jl. Prof. DR. Satrio Kav.19-24, Kuningan, Jakarta Selatan
Merupakan suatu kehormatan dan kebahagiaan bagi kami apabila Bapak/Ibu/Saudara/i dapat bersedia hadir dan meberikan doá restu kepada kedua mempelai.